Saturday, January 2, 2010

Lijit Lebih Menjanjikan dari pada PPC Lokal

Lijit merupakan search engine baru layaknya google. Lijit juga mempunyai media advertising layaknya google adsense yang disebut wijit mungkin itu kalau tidak salah hehe, tapi sedikit beda dengan memasang iklan lijit di blog kita tanpa di klikpun kita di bayar karena apa..? Lijit menganut sistem pageview. Jadi semakin banyak pageview kita maka semakin banyak pula dollar yang kita raih. Tidak sabar ingin daftar klik aja lijit.com.

Untuk yang mau tau lebih lanjut tentang seputar bisnis online ini yuk kita bahas, tapi tidak membahas bagaimana cara mendaftar lijit karena udah jelas tertera step by step di websitenya. Ok jika kita bandingkan dengan ppc lokal yang hanya 3ratus rupiah perkliknya unik visitor lagi, ia kalow blog kita udah ribuan visitor tiap hari kalau kita masih newbie/pemula sulit banget kan..sedikit memberi tau walaupun blog belajar seo blogspot ini masih newbie tapi dalam 5 hari bisa mendapat $2.51, lumayan kan ketimbang ppc lokal dalam waktu 1 bulan aja cuman dapat 7rb. Ok kita sekarang menyinggung segi negatifnya, kelemahan dari iklan lijit adalah membuat loading blog kita menjadi berat di samping itu iklan lijit juga tidak selalu muncul penyebabnya masih belum aku ketahui. Sedikit tips nie buat yang mau pasang iklan lijit supaya tidak lebih dari 3 ya itu akan membuat loading blog akan berat. Ok sobat mungkin itu aja dulu entar sobat bakalan ngerti ndiri. Selamat mencoba....

No comments:

Post a Comment

LinkWithin